Melawan Teknologi dengan Budaya

sumber gambar : https://www.harianhaluan.com/news/108807677/korea-selatan-dan-jepang-mendorong-hubungan-diplomatik-ke-arah-yang-lebih-baik-di-ktt-g7

Dalam duel yang benar, mestinya satu lawan satu. Enam lawan enam, sebelas lawan sebelas. Itu baru imbang. Adil. Dalam perang tidak ada aturan yang menyebutkan harus seimbang (jumlah) dari dua kubu yang bertikai. Kalau jaman dahulu, semakin banyak pasukan yang dimiliki, semakin besar kemungkinan untuk meraih kemenangan. Namun strategi ini tidak berlaku bagi orang yang […]

Sosok Bayangan

sumber gambar : https://pxhere.com/id/photo/20496

Cerpen Arwan Kembali arus deras sungai merampas setiap kata yang terucap dalam hati. batu yang ia duduki pun bergoyang-goyang seolah-olah lelah dan berteriak. sosok yang terduduk perlahan berdiri dan melompat ketepian sungai yang tak lagi mau menerima hening jiwanya. sambil membetulkan kancing bajunya yang tak lagi genap dia meninggalkan sungai tak bermuara.Sosok bayangan menceburkan diri […]

Piano Merah Mahogany

Oleh: Pengangkring Bertahun-tahun lalu, ketika saya masih seorang pemuda berusia dua puluhan, saya bekerja sebagai sales perusahaan piano St. Louis. Kami menjual piano ke seluruh negara bagian melalui iklan-iklan kecil di surat kabar. Jika ada tanggapan yang cukup serius, barulah kami mengangkut piano itu ke atas mobil-mobil pick up kami, pergi ke alamat yang dituju, […]

Incest

Menyelami khasanah budaya nusantara sangat mengasyikkan. Anda akan bertatapan dengan karakter manusia yang beraneka ragam. Keragaman tingkah laku ini patut kita banggakan. Sebuah negeri yang sekarang sedang sakit, namun ternyata masih saja ada kelompok dalam masyarakat yang masih mampu menggunakan kearifan lokal untuk tidak larut dalam hiruk pikuk  peristiwa politik dan ekonomi. Budaya lokal yang […]