Jangan Mudah Mengeluh

sumber gambar : https://gencil.news/mimbar-islam/jangan-mengeluh-simak-renungan/

Berkeluh kesah itu manusiawi. Apabila manusia telah menetapkan sebuah tujuan, namun tujuan tidak tercapai, sangat wajar jika mengeluh. Harapan yang semula tampak indah, sirna seketika. Harapan tinggal harapan. Pepatah tetap tertulis “jangan mudah mengeluh”. Pengalaman dari orang yang telah berhasil mencapai puncaknya mengajarkan agar kita tidak boleh berperilaku cengeng, tidak satria menghadapi kenyataan. Berusahalah untuk […]

Berburuk Sangka

Sebelum alat informasi marak seperti sekarang ini, pergaulan sehari-hari hanya terbatas pada tetangga atau teman sepekerjaan. Transportasi juga masih sulit didapat. Sehingga praktis komunikasi hanya dilakukan secara lisan dengan tatap muka. Perasaan curiga pun sangat susah untuk diungkapkan. Karena pada saat dialog, semua diutarakan secara menyeluruh, lengkap dengan gestur tubuh. Sekarang, seseorang bisa berkomunikasi dengan […]

Tegar

“Katakanlah: “Kesenangan di dunia ini hanya sebentar dan akhirat itu lebih baik untuk orang-orang yang bertakwa dan kalian tidak akan dianiaya sedikitpun.” (An-Nisaa’ 4:77) Sikap optimis, perasaan damai, senang dan puas, cinta dan kasih sayang serta jiwa yang tenang, semuanya merupakan buah yang lezat dari pohon kepercayaan yang tumbuh dalam jiwa orang mukmin. Betapa banyak […]

Pecinta Masjid

“Sesungguhnya rumah pertama kali dibangun untuk (tempat beribadah) adalah Baitullah di Bakkah yang diberkati dan dijadikan petunjuk bagi semua manusia. Di dalamnya terdapat tanda-tanda yang nyata, (di antaranya) maqam Ibrahim. Siapa yang memasukinya maka amanlah dia. Ada tiga kelompok penghuni surga yang membuat malaikat merasa cemburu, karena wajah mereka bercahaya. Pertama, mereka yang wajahnya seperti […]

Menilai Pribadi Seseorang

Sungguh, Kami telah menciptakan manusia dalam bentuk yang sebaik-baiknya. Kemudian Kami kembalikan dia ke tempat yang serendah-rendahnya (Attin 4 – 5) Sudah menjadi kebiasaan apabila kita sedang bercengkerama dengan teman, hampir selalu tak lepas dari menilai seseorang. Mulai dari fisik hingga kepribadiannya. Teman kita masih cakep seperti yang dulu, tak berkurang. Tetangga sebelah itu tak […]

Akal untuk Manusia

Manusia itu sejenis hewan juga, tetapi Allah memberikannya kelebihan dengan akal. Akal itulah yang menentukan segala perkara yang wajib harus dilakukan, dan wajib untuk ditinggalkan manakala ada larangan. Meskipun sesuatu itu lezat untuk dimakan, belum tentu dia melakukannya sebelum mendapat persetujuan dari akalnya. Bila melihat harta orang lain yang amat bagus, akalnya melarang mengambil dan […]

Adil dan Ikhsan

Kaya ataupun miskin itu merupakan sunatullah. Allah memberi anugerah yang berbeda tingkatan kepada manusia dan juga buat makhluk lainnya. Sebagian dilebihkan, Sebagian dicukupkan, namun tak jarang kita jumpai sebagian sahabat kita diberi kekurangan. Bukti kekuasaan sang khalik kepada makhluk-Nya. Ada orang yang diberi kelebihan berbadan kuat, ada pula yang lemah. Ada yang diberi kenikmatan kecerdasan […]

Basyar, Insan dan An Nas

Manusia adalah salah satu makhluk ciptaan Allah. Dalam pandangan al-Qur’an, manusia memiliki keunikan sesuai dengan sebutannya. Allah sendiri menempatkan manusia dalam posisi yang tertinggi diantara makhluk yang lain. Fazlur Rahman Ketika membahas hakikat manusia, Ia menyebutkan bahwa : Secara fisik manusia sama dengan makhluk lain, yaitu tunduk dan patuh pada tata aturan qadar dan hukum […]

Etika Tidur Malam

Allah memberikan waktu sehari semalam selama 24 jam adalah waktu yang cukup bagi seorang hamba. Angka 24 sendiri merupakan faktor persekutuan yang istimewa. 24 dapat dibagi dengan 2, 3, 4, 6 dan 12. Angka-angka itu dapat dimanfaatkan untuk berbagai keperluan sehari-hari. Orang Eropa khususnya, membagi waktu menjadi 2 bagian. Ante meridiem (AM) artinya waktu sebelum […]

Cinta dan Fakir

Dr. Damardjati Supadjar bernah berujar bahwa kata kunci dari tasawuf adalah cinta dan fakir. Cinta, menurut Farid Al-Din Al ‘Aththar dalam karyanya Manthiq Al-Thayr, seperti Layla Majnun. Dalam kisahnya, Layla tidak canggung menggembala domba. Keseharian Layla adalah menggembala di padang rumput. Ia tidak tahu bahwa ada orang yang kagum kepada dirinya. Majnun Namanya. Majnun sangat […]